Menu

Mode Gelap
Pemprov Lampung Lepas Ribuan Pemudik dengan Kereta Gratis Sejumlah Tempat Hiburan di Lampung Timur Bandel, Abaikan Instruksi Bupati untuk Tutup Jelang Idul Fitri IWO Lampung Berbagi Berkah Ramadan untuk Warga Membutuhkan Gubernur Lampung Tunaikan Zakat dan Serahkan Bantuan Rp50 Juta untuk Baznas Wali Kota Eva Dwiana Salurkan Bantuan untuk 800 Tenaga Kebersihan Rektor Universitas Muhammadiyah Lampung Hadiri Undangan Berbuka Puasa Bersama Gubernur dan FOKAL IMM Lampung

Berita Utama

Yose Rizal Daftarkan 45 Bacalegnya ke KPUD Lampura

badge-check


					Yose Rizal Daftarkan 45 Bacalegnya ke KPUD Lampura Perbesar

Lampura – Ketua DPC PDI Perjuangan Lampung Utara Yose Rizal mendaftarkan 45 bakal calon legislatornya sebagai peserta pemilu ke KPUD Lampung Utara, Kamis (11/5) pagi.

Dalam kesempatannya, Yose Rizal yang hadir bersama jajaran pengurus DPC PDI Perjuangan setempat dan para anggota Fraksi PDI Perjuangan Lampung Utara mengatakan, pihaknya menargetkan metal alias menang total baik dari Calon Presiden, DPR RI sampai kabupaten/kota, termasuk di Lampung Utara.

“Target kita menang total dan mengantarkan Pak Ganjar jadi Presiden RI,” ucap Yose, tegas.

Untuk target jumlah kursi legislatif, anggota DPRD Provinsi Lampung ini menargetkan 9 kursi untuk DPRD Lampung Utara. Hal itu menurutnya akan terwujud apabila mesin partai bekerja total.

“Tak muluk-muluk, Insyaallah 9 kursi atau perahu penuh untuk mengusung calon sendiri di Pilkada mendatang,” pungkas Yose.

Baca Lainnya

Pemprov Lampung Lepas Ribuan Pemudik dengan Kereta Gratis

27 Maret 2025 - 04:16 WIB

Gubernur Lampung Tunaikan Zakat dan Serahkan Bantuan Rp50 Juta untuk Baznas

26 Maret 2025 - 11:41 WIB

Rektor Universitas Muhammadiyah Lampung Hadiri Undangan Berbuka Puasa Bersama Gubernur dan FOKAL IMM Lampung

26 Maret 2025 - 03:18 WIB

Gubernur Mirza Ajak Alumni IMM Berkolaborasi Bangun Lampung Menuju Indonesia Emas 2045

25 Maret 2025 - 17:31 WIB

Gubernur Mirza Serahkan Bantuan Operasional untuk 1.561 SDM PKH Lampung

25 Maret 2025 - 16:38 WIB

Trending di Berita Utama