Menu

Mode Gelap
IWO Santuni Anak Yatim di Bulan Ramadan IKA Untirta Lampung Siap Bentuk Kepengurusan, Pererat Silaturahmi Alumni Ketua IWO Lampung Timur Desak Inspektorat Tindak Kepala Desa Braja Mulya Terkait Tunggakan Siltap Mendagri dan Gubernur Lampung Percepat Perbaikan Jalan Jelang Mudik Lebaran 2025 BRI Regional Office Bandar Lampung Kembali Salurkan Bantuan Sembako Dalam Rangka Natal 2024 Safari Ramadan Gubernur Lampung Perkuat Sinergi Pembangunan di Pringsewu

Berita Utama

Membanggakan, MAN 1 Bandar Lampung Peringkat Ketiga SBMPTN Unila

badge-check


					Membanggakan, MAN 1 Bandar Lampung Peringkat Ketiga SBMPTN Unila Perbesar

Bandar Lampung – Sebanyak 97 peserta didik MAN 1 Bandar Lampung dinyatakan lolos Ujian Tertulis Berbasis Komputer (UTBK) jalur Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN) Universitas Negeri Lampung. Data tersebut berdasarkan sumber dari Humas Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB) Universitas Lampung yang  menyebutkan bahwa  MAN 1 Bandar Lampung masuk peringkat ketiga dari 20 sekolah se-Provinsi Lampung yang lolos jalur SBMPTN di Unila.

Menanggapi capaian tersebut,Kepala MAN 1 Bandar Lampung,Hi.Lukman,S.Pd.M.M. mengatakan bahwa prestasi ini merupakan buah hasil kerja keras civitas akademika MAN 1 Bandar Lampung dan para peserta didiknya. Mereka tetap semangat meski gagal di SNMPTN. “Alhamdulilah,prestasi ini bisa menjadikan inspirasi dan motivasi peserta didik yang lain,untuk diketahui sebanyak 85,51 persen alumni MAN 1 Bandar Lampung tahun ini telah diterima di Perguruan Tinggi Negeri” tutur Lukman.

Menurut Wakamad Bidang Kesiswaan MAN 1 Bandar Lampung, Joko Dwi Surawu, M.Si. bahwa prestasi membanggakan ini karena semangat dan kemampuan siswa yang telah tertempa selama menempuh pendidikan di  MAN 1 Bandar Lampung. “Semoga tahun depan bisa pertahankan dan ditingkatkan lagi,”harap Joko.

Baca Lainnya

IWO Santuni Anak Yatim di Bulan Ramadan

15 Maret 2025 - 16:52 WIB

IKA Untirta Lampung Siap Bentuk Kepengurusan, Pererat Silaturahmi Alumni

15 Maret 2025 - 16:48 WIB

BRI Regional Office Bandar Lampung Kembali Salurkan Bantuan Sembako Dalam Rangka Natal 2024

13 Maret 2025 - 11:13 WIB

Safari Ramadhan 1446: Ketua DPRD Lampung Ahmad Giri Akbar Pimpin Rombongan ke Kabupaten Mesuji

10 Maret 2025 - 15:09 WIB

Bupati Way Kanan Ali Rahman Tutup Usia

10 Maret 2025 - 05:15 WIB

Trending di Berita Utama