Menu

Mode Gelap
Sebanyak 70 Orang di Kentucky, AS Tewas usai Diterjang Tornado Dahsyat Kemendag Cabut Larangan Penjualan Minyak Goreng Curah Berita Populer: Uji Coba Gage ke Anyer-Kunjungan Wisman 2022 Diprediksi Rendah Bosen Kerja Kantoran? Jadi Atlet MMA Aja! Di Negeri Sawit, Minyak Goreng Tak Terjangkau Belum Punya Mobil saat Merintis Karier, Andre Taulany: Ke Mana-mana Naik Angkot

Uncategorized · 13 Sep 2022 17:34 WIB · Waktu Baca

Danlanal Menjadi lnspektur Upacara Renungan Suci Dalam Rangka Peringatan HUT ke-77 RI


					Danlanal Menjadi lnspektur Upacara Renungan Suci Dalam Rangka Peringatan HUT ke-77 RI Perbesar

Bandar Lampung—Komandan Pangkalan Angkatan Laut ( Danlanal) Lampung Letkol Laut (P) Zul Fahmi bertindak sebagai lnspektur Upacara Renungan Suci dalam rangka peringatan HUT ke-77 Republik Indonesia (RI), di Taman Makam Pahlawan Lampung, Rabu (16/8) malam.

Renungan suci menjelang peringatan Hari Ulang Tahun ke-77 Republik Indonesia dihadiri Sekertaris Daerah Provinsi Lampung Fahrizal Darminto, Unsur Ferkopimda, Kepala OPD, Anggota TNI, POLRI dan Satpol PP.

Kegiatan tersebut merupakan rangkaian peringatan HUT ke-77 RI sebagai penghormatan seluruh bangsa kepada para pahlawan. Renungan juga menandai dimulainya detik-detik proklamasi yang akan diperingati tepat pukul 10.00 WIB.

Dalam upacara itu, Letkol Laut (P) Zul Fahmi menyampaikan penghormatan tertinggi bagi para pahlawan yang dulu berjuang demi kemerdekaan Indonesia. “Kami sampaikan hormat sebesar-besarnya atas keiklasan dan kesucian penghormatan saudara-saudara sebagai pahlawan dalam pengabdian terhadap perjuangan demi kejayaan bangsa dan negara,” ujar Zul Fahmi.

“Kami bersumpah dan berjanji perjuangan pahlawan adalah perjuangan kami, dan jalan pengabdian saudara-saudara tempuh adalah jalan kami pula, Kami berdo’a semoga arwah saudara-saudara di terima oleh yang maha Esa serta mendapat tempat yang layak di sisi NYA,” tambahnya. (Dinas Kominfotik Provinsi Lampung)

Artikel ini telah dibaca 1 kali

badge-check

Redaksi

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Pj Gubernur Samsudin Hadiri Pelantikan Anggota DPRD Provinsi Lampung Masa Jabatan 2024-2029

2 September 2024 - 15:16 WIB

Ribuan Simpatisan Ikut Deklarasi dan Hantarkan Pasangan Mirza – Jihan Daftar ke KPU Lampung

29 Agustus 2024 - 14:47 WIB

Ketua DPP SP3 Sebut Kakon Tampang Tua Diduga Palsukan Dokumen Laporan Pertanggungjawaban 

22 Agustus 2024 - 15:11 WIB

Sebanyak 45 Anggota DPRD Kabupaten Tanggamus Resmi Dilantik

19 Agustus 2024 - 13:59 WIB

Pj  Gubernur Samsudin Canangkan 7 Tiyuh sebagai Kampung Pancasila 

7 Agustus 2024 - 04:00 WIB

Trending di Uncategorized